originally posted by the hebatt
Law of Attraction
Menurut buku dan film yang saya tonton, Law of Attraction ini berdasar dari Buku karangan Wallace D Wattles (Science to be Rich, etc) dan Juga karangan Napoleon Hill mengenai Think and grow rich.. akhir2 ini law of attraction booming banget karena rhonda byrne membuat film the secret (btw, filmnya ini ada 2 versi, versi yang pertama lebih bagus dari yang kedua)dalam film the secret itu banyak para pengarang buku, seperti jack canfield (Pengarang buku chicken soup) , Joe Vitale (ahli metaphysics), Pengarang buku Conversations of God, dll.. bahkan oprah dah pernah 2 kali nayangin di acaranya mengenai guru2 hebat ini secara Oprah juga amat sangat tertarik mengenai law of attraction (karena Oprah tanpa sadar menggunakan law of attraction dalam hidupnya)
Bener banget ada 3 step LOT yang paling penting yang diceritakan di dalam buku itu :
1. Know what you want and ask the universe for it. --> Dream
2. Feel and behave as if the object of your desire is on its way --> Believe
3. Be open to receiving it. --> Receive
Jadi basically menurut law of attraction adalah diri kita dengan alam semesta itu adalah bekerja menurut hukum tarik menarik (ini salah satunya, sebenernya ada 7 hukum, nanti saya carikan mengenai ketujuh hukum ini) jadi apa yang kita terima dalam hidup kita adalah merupakan karena suatu keselarasan antara diri kita dengan alam semesta, jadi teori ini bisa menjelaskan step diatas,
- ketika kita meminta maka otak kita mengeluarkan signal yang tersebar keseluruh alam semesta
- alam semesta merespon signal dan mengatur caranya sendiri agar signal balasan tersebut berupa real thing
- permintaan kita dikabulkan
Permasalahannya adalah Alam semesta tidak bisa menerima signal negatif, jadi hanya signal positif yang akan diproses, meskipun signal yang kita sampaikan negatif, maka hanya positifnya lah yang akan diambil, contoh : ada seseorang berpendapat seperti ini : "Dengan ini saya yakin tidak akan ada lagi peperangan terjadi", maka yang direspon oleh alam adalah peperangan akan terus terjadi, seharusnya pendapat yang tepat adalah :"Dengan ini saya yakin perdamaian akan terjadi"maka yang akan terjadi adalah perdamaian.
Dan mengenai cara kita mendapat, kita tidak perlu berpikir dan tahu bagaimana caranya, karena alam semesta akan mengatur caranya sendiri dan menemukan cara yang paling efisien dalam mengantarkan yang kita inginkan. Pengertian Alam semesta disini bisa diganti, karena pada basicnya menurut para penulisnya adalah ada sesuatu yang lebih besar dari manusia yang akan merespon dan mengatur..
@Xenology@kaskus.us
Law of Attraction
Menurut buku dan film yang saya tonton, Law of Attraction ini berdasar dari Buku karangan Wallace D Wattles (Science to be Rich, etc) dan Juga karangan Napoleon Hill mengenai Think and grow rich.. akhir2 ini law of attraction booming banget karena rhonda byrne membuat film the secret (btw, filmnya ini ada 2 versi, versi yang pertama lebih bagus dari yang kedua)dalam film the secret itu banyak para pengarang buku, seperti jack canfield (Pengarang buku chicken soup) , Joe Vitale (ahli metaphysics), Pengarang buku Conversations of God, dll.. bahkan oprah dah pernah 2 kali nayangin di acaranya mengenai guru2 hebat ini secara Oprah juga amat sangat tertarik mengenai law of attraction (karena Oprah tanpa sadar menggunakan law of attraction dalam hidupnya)
Bener banget ada 3 step LOT yang paling penting yang diceritakan di dalam buku itu :
1. Know what you want and ask the universe for it. --> Dream
2. Feel and behave as if the object of your desire is on its way --> Believe
3. Be open to receiving it. --> Receive
Jadi basically menurut law of attraction adalah diri kita dengan alam semesta itu adalah bekerja menurut hukum tarik menarik (ini salah satunya, sebenernya ada 7 hukum, nanti saya carikan mengenai ketujuh hukum ini) jadi apa yang kita terima dalam hidup kita adalah merupakan karena suatu keselarasan antara diri kita dengan alam semesta, jadi teori ini bisa menjelaskan step diatas,
- ketika kita meminta maka otak kita mengeluarkan signal yang tersebar keseluruh alam semesta
- alam semesta merespon signal dan mengatur caranya sendiri agar signal balasan tersebut berupa real thing
- permintaan kita dikabulkan
Permasalahannya adalah Alam semesta tidak bisa menerima signal negatif, jadi hanya signal positif yang akan diproses, meskipun signal yang kita sampaikan negatif, maka hanya positifnya lah yang akan diambil, contoh : ada seseorang berpendapat seperti ini : "Dengan ini saya yakin tidak akan ada lagi peperangan terjadi", maka yang direspon oleh alam adalah peperangan akan terus terjadi, seharusnya pendapat yang tepat adalah :"Dengan ini saya yakin perdamaian akan terjadi"maka yang akan terjadi adalah perdamaian.
Dan mengenai cara kita mendapat, kita tidak perlu berpikir dan tahu bagaimana caranya, karena alam semesta akan mengatur caranya sendiri dan menemukan cara yang paling efisien dalam mengantarkan yang kita inginkan. Pengertian Alam semesta disini bisa diganti, karena pada basicnya menurut para penulisnya adalah ada sesuatu yang lebih besar dari manusia yang akan merespon dan mengatur..
@Xenology@kaskus.us
Tidak ada komentar:
Posting Komentar